Cara Mempercantik Blog Dengan FLASH

 on Sunday  

Suatu saat anda pernah membuka suatu alamat blog, dan anda disuguhkan suatu tontonan gambar yang menarik yang bergerak-gerak dan kadang melayang-layang disudut atas bog atau disudut bawah blog, suatu hari pun saya juga pernah bertanya tanga, bagaimana sih untuk membuat gembar seperti itu, sehingga suatu blog dapat terlihat lebih cantik.
Berikut ini ada tutorial bagaimana cara membuat Flash tersebut, sehingga seorang Spider Man pun bisa bergoyang0goyang tiada lelahnya di blog kita. Pertama tama yang kita lakukan adalah :

1. login ke blog-> tata letak-> edit html-> centang expand template widget.
2. Cari kode ]]></b:skin> jika sudah ketemu copy script yg panjang di bawah ini kemudian paste di atas kode ]]></b:skin>

#Lookj_keren {
position:fixed;_position:absolute;bottom:0px; left:0px;
clip:inherit;
_top:expression(document.documentElement.scrollTop+
document.documentElement.clientHeight-this.clientHeight); _left:expression(document.documentElement.scrollLeft+ document.documentElement.clientWidth - offsetWidth); }

3. Perhatikan tanda yang berkedip : ganti posisi bottom dan left sesuai dengan keinginan anda.
4. Kemudian cari lagi kode </body>kemudian copy lagi script di bawah ini lalu simpan sbelum kode </body>

<div id="Lookj_keren">
<a href="http://www.sangpemulung.blogspot.com">
<img src="http://i25.tinypic.com/2wrj442.jpg" border="0" /></a>
</div>offsetWidth); }

5. Kemudian yang ini wajib di ganti yaitu http://www.sangpemulung.blogspot.com dengan alamat URL blog anda,
6. Lalu http://i25.tinypic.com/2wrj442.jpg ganti dengan link tempat sobat menyimpan gambar.

Cara Mempercantik Blog Dengan FLASH 4.5 5 dian Sunday Suatu saat anda pernah membuka suatu alamat blog, dan anda disuguhkan suatu tontonan gambar yang menarik yang bergerak-gerak dan kadang me...


No comments:

Post a Comment

J-Theme